s

09/11/2018

memahami diagram rangkaian operasi komunikasi VoIP

Dewasa ini dengan tingkat persaingan bisnis dibidang telekomunikasi yangsemakin ketat masing-masing provider telekomunikasi berusaha menurunkan biayakomunikasi baik lakal, interlokal maupun internasional. Namun untuk kondisi diindonesia dengan infrastruktur dan kebijakan pemerintah di bidang komunikasisekarang ini belum memungkinkan komunikasi yang murah apalagi gratis ke lintasoperator dengan mengandalkan teknologi VoIP. Untuk bisa berkomunikasi gratismelalui VoIP sampai saat ini hanya bisa antara komunitas VoIP, di indonesia provideryang menyediakan VoIP gratis adalah www.voiprakyat.or.id, untuk bisa berkomunikasimurah bahkan gratis melalui provider ini perlu kebijakan baru dari pemerintah sehinggaakses melalui VoIP keberbagai operator telekomunikasi murah bahkan gratis secaralegal terwujud.


Voice over Internet Protocol
adalah teknologi yang menjadikan media internet untukbisa melakukan komunikasi suara jarak jauh secara langsung. Sinyal suara/videoanalog, seperti yang anda dengar ketika berkomunikasi di telepon diubah menjadi datadigital dan dikirimkan melalui jaringan berupa paket-paket data. Data untuk trafik suara,video berada dalam bentuk paket yang dikirim melalui jaringan internet protokol (IP).Jaringan IP merupakan jaringan komunikasi data yang berbasis packet-switch dandikirim secara real time Dalam komunikasi VoIP, pemakai melakukan hubungantelepon melalui terminal yang berupa PC atau telepon biasa.Dengan berteleponmenggunakan VoIP, banyak keuntungan yang dapat diambil diantaranya adalah darisegi biaya jelas lebih murah dari tarif telepon tradisional, karena jaringan IP bersifat global. Sehingga untuk hubungan Internasional dapat ditekan hingga 70%. Selain itu,biaya maintenance dapat di tekan karena voicedan data network terpisah, sehingga IPPhone dapat di tambah, dipindah dan di ubah. Hal ini karena VoIP dapat dipasang disembarang
ethernet dan IP address, tidak seperti telepon konvensional yang harusmempunyai port tersendiri di Sentral atau PBX (Private branchexchange).



                                 
                                                                 gambar diagram voip

Untuk Pengiriman sebuah sinyal ke remote destination dapat dilakukan secaradigital yaitu sebelum dikirim data yang berupa sinyal analog diubah ke bentuk datadigital dengan ADC (
Analog to Digital Converter
), kemudian ditransmisikan, dan dipenerima dipulihkan kembali menjadi data analog dengan DAC (
Digital to AnalogConverter
). Begitu juga dengan VoIP, digitalisasi voice dalam bentuk packets data,dikirimkan dan di pulihkan kembali dalam bentuk voice di penerima. Format digitallebih mudah dikendalikan, dalam hal ini dapat dikompresi, dan dapat diubah ke formatyang lebih baik dan data digital lebih tahan terhadap noise daripada analog. Bentukpaling sederhana dalam sistem VoIP adalah dua buah komputer terhubung denganinternet. Syarat-syarat dasar untuk mengadakan koneksi VoIP adalah komputer yangterhubung ke internet, mempunyai
sound card
yang dihubungkan dengan speaker danmikropon. Dengan dukungan
software
khusus, kedua pemakai komputer bisa salingterhubung dalam koneksi VoIP satu sama lain. Bentuk hubungan tersebut bisa dalambentuk pertukaran file, suara, gambar. Penekanan utama dalam VoIP adalahhubungan keduanya dalam bentuk suara. Pada perkembangannya, sistem koneksiVoIP mengalami evolusi. Bentuk peralatan pun berkembang, tidak hanya berbentukkomputer yang saling berhubungan, tetapi peralatan lain seperti pesawat teleponbiasa terhubung dengan jaringan VoIP. Jaringan data digital dengan gateway untukVoIP memungkinkan berhubungan dengan PABX atau jaringan analog telepon biasa.Komunikasi antara komputer dengan pesawat (extension) di kantor adalahmemungkinkan. Bentuk komunikasi bukan hanya suara saja. Bisa berbentuk tulisan(chating) atau jika jaringannya cukup besar bisa dipakai untuk Video Conference

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tes Lisan UKK 2020

A.mengidentifikasi teknologi jaringan komputer pengertian jaringan komputer Jaringan komputer adalah dua atau lebih komputer yang terhub...